Konser Megah Superdiva: Kolaborasi The Super Girls dan 3 Diva Berikan Pengalaman Tak Terlupakan

Konser akbar bertajuk Superdiva yang berlangsung pada Jumat malam, 17 Januari 2025, di Indonesia Arena menjadi momen bersejarah bagi industri musik Tanah Air. Acara ini menyatukan dua generasi diva Indonesia, yakni The Super Girls—Lyodra, Tiara Andini, dan Ziva Magnolya—dengan trio legendaris 3 Diva—Kris Dayanti, Titi DJ, dan Ruth Sahanaya. Selama 2,5 jam, kolaborasi antara generasi … Read more